INFOJEJAK-BOALEMO – Penjabat sekretaris Daerah Supandra Nur, mewakili Penjabat Bupati Boalemo.Sherman Moridu, menghadiri upacara peringatan HUT Bahyangkara yang ke – 77 yang berlangsung di alun – alun kota Tilamuta,sabtu 1/7/2023.
Di selah kegiatan itu,Penjabat sekretaris Daerah Supandra Nur, atas nama Pemerintah daerah dan masyarakat Kabupaten Boalemo menyampaikan selamat kepada kepolisian Resort Boalemo yang telah memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang ke – 77.
Semoga dengan Hari Ulang Tahun bhayangkara ke – 77 eksitensi kepolisian Republik Indonesia makin memberikan pelayanan prima dan terbaik sesuai dengan janji tribrata yang di ucapkan pada saat upacara Peringtan Hari Bhayangkara.
diharapkan kedepan POLRI semakin mendapat kepercayaan tinggi dari masyarakat sesuai arah kebijakan dari Kapolri,mudah-mudahan makin baik kedepan terutama di Kab.Boalemo.” tutur Pj.Sekda “