OMBUDSMAN-RI-INFOJEJAK.COM-Penyampaian hasil penilaian kepatuhan standar pelayanan publik Tahun 2022 oleh Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Gorontalo kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Boalemo.
Penjabat Bupati Boalemo Hendriwan bersama kepala Ombudsman RI perwakilan Provinsi Gorontalo serahkan 4 penghargaan kepada 4 OPD.bertempat di Hotel Grand Amalia,Senin 30/1/2023.
Di antaranya Untuk Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) yang mendapat penilaian pelayanan terbaik.
Peringkat 1. Dinas Sosial dan PMD (84,41)
Perinhkat 2. Dinas Kesehatan (84,01)
Peringkat 3. Dinas Dukcapi(83,81)
Peringkat 4. Dinas DPM PTSP(81,16)
Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Asisten, pimpinan OPD, direktur,Para Camat dan Kepala Puskesmas.